Jumat, 26 Januari 2018

arti cinta bagi remaja

hai guys, kali ini aku akan membahas tentang "love". Bagi sebagian remja cinta itu hal yang wajib ada pada dunia mereka. Pertanyaannya, apakah semua tentang cinta itu baik untuk remaja?,, masa remaja ada masa dimana kita sedang gencar gencarnya mencari jati diri kita. Kita memiliki amabisi yang begitu besar untuk bisa terlihat hebat oleh para punghuni bumi yang ada disekeliling kita, dan tentunya tak jarang kita salah mengambil arah, agar kita tampak menonjol dari orang lain yang ada disekitar kita, salah satu hal yang banyak dilakukan oleh para remaja saat ingin terlihat hebat adalah mereka harus memiliki pasangan yang ideal (pacar idaman), lalu bagaimana pacar idaman pada zaman sekarang, apakah mereka yang pintar?,,, bukan. Apakah mereka yang taat terhadap agama?,,,, bukan pula. Lalu siapa yang menjadi pacar idaman zaman sekaran??,,, yang menjadi pacar idmana zaman sekarang adalah mereka yang bebas keluar malam, mereka yang sangat lincah menghamburkan harta orang tua,,, ohh no,,, begitu keliru pacar idaman zaman sekarang,,. Kenapa mereka mengidamkan pasangan yang seperti itu, salah satu alasannya adalah gengsi yang begitu tinggi, mereka malu saat punya pasangan yang jikalau diajak keluar malam selalu dilarang, mereka malu punya pasangan yang tidak memiliki cukup uang untuk berfoya foya dengan teman sebayanya, bahkan kadang ada mereka yang datang dari keluarga sederhana namun malu untuk mengakui pada teman teman nya, sehingga mereka terlalu menuntut orang tua nya untuk memenuhi keinginannya lataran gensi. Lalu apa yang dibutuhkan untuk dapat menyadarkan mereka betapa pentingnya masa muda mereka untuk bekal kehidupan mereka di masa yang akan datang,,??, perhatian dari orang tua, sosilasa dari pihak psikologi, dorongan positif dari teman, pendidikan agama mulai dari usia dini,, demikian gues sedikit artikel dari saya, jangan lupa komen ya biar aku tambah semangat😁

Senin, 22 Januari 2018

tips agar tidak bosan saat jam pelajaran berlangsung

Bukan hal asing lagi apabila seorang murid merasa bosan saat jam pelajaran sedang berlangsung, itu disebabkan oleh banyak faktor, seperti faktor guru yang mengajar, atau murid yang tidak suka dengan pelajarannya hingga dia merasa bosan.
nah disini saya akan berbagi tips agar kita tidak bosan saat jam pelajaran sedang berlansung:
1). Buatlah dirimu nyaman dengan guru yang
mengajar. Saat kamu merasa bosan dengan sebuah mata pelajaran, itu sering kali disebabkan karena kamu tidak nyaman dengan guru yang mengajar, sebisa mungkin kamu harus bisa mencuri perhatian dari guru itu, caranya dengan kamu berusaha untuk selalu merespon perkataanya saat siswa lain tidak ada yang meresponnya, jangan pernah takut salah, seorang guru tidak pernah menuntut muridnya untuk selalu benar.
2).Biasakan duduk di bangku paling depan.
kita sering merasa bosan saat guru sedang menerangkan pelajaran, itu disebabkan karena kita tidak menjadi objek utama dari si guru, kebanyakan guru menjadikan murib yang duduk di depan sebagai objek utama, maka tak heran anak yang pintar biasanya duduk di bangku depan, saat kita duduk di depan mau tidak mau kita dituntut untuk fokus terhadap pelajaran, ya memang awal awal kita rasa itu sebuah proses pemaksaan, tapi percayalah paksaan akan menjadi sebuah kebiasaan yang sulit untuk kita tinggalkan,
3).teman sebangku yang memotivasi
sebisa mungkin pilihlah teman sebangku yang memiliki karakter yang bisa mengerti keadaanmu, jika kamu tipe murid yang humoris dan cerewet, carilah teman sebangku yang karakternya tidak jauh dari karaktermu, karena saat kamu duduk dengan teman yang karakter nya berbeda jauh dengan mu itu akan membuat mu bosan berada di sampingnya, padahal teman sebangkumu adalah orang yang paling dekat dengan mu saat pelajaran sedang berlangsung, kita tidak perlu mencari teman sebangku yang pintar, kerena kebanyakan anak yang pintar akan membuat kita bodoh dengan memberikan jawaban instan tanpa kita tau dari mana asal usul jawaban itu.
Itu dia 3 tips yang sudah saya terapkan dalam proses belajar saya, semoga dapat bermanfaat untuk semua😊